Select a city to discover its news:

Language

Transfers
image

Salam Perpisahan Calafiori ke Bologna

Riccardo Calafiori mengucapkan salam perpisahan ke Bologna melalui unggahan di akun Instragam miliknya. Ia sudah resmi bergabung dengan Arsenal.

"Penggemar Rossoblu yang terkasih, saya ingin mengucapkan selamat tinggal dengan mengingat bersama salah satu momen terbaik musim lalu bagi saya, yang menjadi tahun fantastis yang akan tetap ada dalam sejarah," tulis Calafiori.

"Terima kasih banyak dari lubuk hati saya yang terdalam atas segalanya, emosi yang saya rasakan musim lalu akan tetap ada selamanya dalam diri saya, begitu pula semua orang yang menjadi bagian dari dongeng indah ini, Anda adalah landasan bagi prestasi ini!

"Anda membuat saya menjadi pesepakbola dan manusia yang lebih baik, dan sebagai imbalannya saya berharap dapat menghadirkan emosi di lapangan untung Anda, yang pada akhirnya adalah hal yang paling penting dan menurut saya merupakan inti dari olahraga ini.

"Satu yang selamanya selalu ada, cinta ini untukmu," lanjutnya.

#bologna #riccardocalafiori


(145)



Latest Videos
>
NBA
Victor Wembanyama`s Historic Double-Double Against Trail Blazers
DiscGolf
Eagle McMahon`s Disc Golf Highlights
NBA
Victor Wembanyama`s Dominant Performance
Nigeria Football
NPFL: Recent Matches and Top Performers
Sepak Takraw
Malaysia`s Sepak Takraw Team Ends Thailand`s Dominance
Rugby
Saracens Dominate Northampton Saints in Premiership Clash
Kabaddi
Dabang Delhi Defeat Jaipur Pink Panthers in PKL