
Doyan latihan, Palmer Sampai Distop Maresca
Gacornya performa Cole Palmer tidak datang tiba-tiba dan begitu saja. Palmer terbiasa menambah porsi latihannya. Namun, Manajer Chelsea Enzo Maresca merasa Palmer kerap berlatih terlalu keras. Hal ini diungkap Palmer dalam obrolannya dengan legenda Chelsea Gianfranco Zola.
Foto: REUTERS/Hannah McKay
#enzomaresca #colepalmer
Foto: REUTERS/Hannah McKay
#enzomaresca #colepalmer
Pitää
Kommentti
(174)