+

Select a city to discover its news:

Language

Awards
Gol Salto Garnacho Menang Puskas Award 2024

Gol Salto Garnacho Menang Puskas Award 2024


Gol salto Alejandro Garnacho ke gawang Everton meraih penghargaan Puskas Award 2024. Puskas Award merupakan gelar untuk gol terbaik yang masuk dalam rangkaian acara The Best FIFA Football Award 2024.

Gol itu meraih gelar Puskas Award 2024 usai mengungguli 10 nomine lainnya. Gol salto Garnacho jadi yang terbaik dengan meraih 26 poin dari voting.

Foto: JASON CAIRNDUFF/REUTERS

#alejandrogarnacho #manchesterunited #puskasaward



(49)